Senin, 30 September 2013

Cara pemakaian Pneumatic Tube System (PTS).



Pneumatic Tube System (PTS),

Alat Pengirim / Pengantar Barang dalam Gedung.

Kegiatan pengiriman Sample Blood, Medical Record, Obat-obatan dan Dokumen Administrasi adalah aktivitas yang rutin dilakukan pada Gedung. Kegiatan ini memerlukan suatu system yang cepat dan handal, sehingga pelayanan akan menjadi lebih baik. Pneumatic Tube System (PTS) adalah solusi yang biasa digunakan pada Gedung untuk melakukan kegiatan tersebut. Sehingga pengiriman akan menjadi cepat, tepat, handal, efisien dan efektif.


Cara Pemakaian :

1.      ISI KAPSUL DENGAN BARANG YANG AKAN DIKIRIM



2.    MASUKAN KAPSUL PADA STATION PELUNCUR  


3.      TEKAN/SENTUH TULISAN “SEND”


apa itu QMS dan PTS ?

PT. Mitra Teknologi IMA adalah Agen Tunggal di Indonesia untuk Pneumatic Tube System (PTS) atau dan Queue Management System (QMS) produk Lamson Concepts Pty Limited. Alat tersebut sudah banyak dipakai pada Rumah Sakit, Bank, Laboratorium dan Pelayanan Umum lainnya, antara lain : RS. Jantung Harapan Kita, RS. PASAR REBO, RS. POLRI JAKARTA, RS. DHARMAIS, RS. FATMAWATI, Sahid Sahirman Memorial Hospital, Bank Indonesia, dll.


1. Queue Management System (QMS)

Sistem Antrian


Sistem pelayanan yang tertata dengan baik akan menciptakan suasana nyaman bagi para konsumen yang memerlukan pelayanan kita, demikian pula hal sebaliknya.
Evaluasi terhadap kualitas yang telah kita lakukan sangat diperlukan, disamping untuk meningkatkan mutu pelayanan juga untuk mengantisipasi “complain” dari konsumen terhadap pelayanan yang telah diberikan.

Queue Management System (QMS) adalah produk mesin antrian yang memberikan solusi Management terhadap antrian konsumen. Mesin ini adalah produksi General Microsystems Sdn. Bhd (GMS), suatu pabrik yang fokus terhadap solusi management terhadap antrian konsumen dalam menanti gilirannya untuk dilayani.
QMS sudah teruji dengan mendapatkan sertifikat ISO 9001 dan SUPERBRAND.

QMS Reports adalah tools bagi pihak Management dalam melakukan suatu evaluasi terhadap kinerja pelayanan yang telah dilakukan. Karena melalui QMS Reports dapat dievaluasi antara lain: Lama waktu tunggu, waktu pelayanan, jumlah konsumen yang dilayani dalam sehari/sebulan dan kinerja dari petugas pelayanan.

QMS akan memberikan rasa percaya diri untuk kedua belah pihak, pihak konsumen percaya dengan kualitas Management antriannya dan pihak pemberi layanan (user) akan percaya bahwa Management antriannya akan mempermudah tugas pelayanan.

Dengan menggunakan QMS beberapa keuntungan yang diperoleh, antara lain :
1.    Customer menunggu panggilan untuk dilayani dengan nyaman dan pasti.
2.    Petugas dapat memberikan pelayanan dengan tenang dan nyaman.
3.    Management dapat melakukan evaluasi terhadap pelayanan dengan adanya QMS Reports.


2. Pneumatic Tube System (PTS)


Pneumatic Tube System (PTS) adalah Tabung pneumatik (atau pipa kapsul, juga dikenal sebagai Pneumatic Tabung Transport atau PTT) adalah sistem yang mendorong wadah silinder melalui jaringan tabung oleh udara terkompresi atau vakum parsial. Mereka digunakan untuk mengangkut benda padat, sebagai lawan pipa konvensional, yang cairan transportasi. Jaringan tabung pneumatik memperoleh penerimaan di akhir abad 19 dan awal abad ke-20 untuk kantor yang diperlukan untuk mengangkut kecil, paket mendesak (seperti mail atau uang) melalui jarak yang relatif singkat (dalam gedung, atau, paling banyak di dalam kota). Beberapa instalasi tumbuh kompleksitas besar, tetapi sebagian besar digantikan. Dalam beberapa pengaturan, seperti rumah sakit, mereka tetap meluas dan telah diperpanjang dan dikembangkan dalam beberapa dekade terakhir. Keunggulan alat ini mempermudah pengiriman barang berskala kecil di dalam gedung dan cepat sampai.

Jika perusahaan anda berminat menggunakan mesin canggih ini,bisa menghubungi di kontak berikut :

Website          : mitrateknologiima.co.id
Twitter            : @mitrateknoima
No.tlp             : 02186613934

Minggu, 29 September 2013

PT. Mitra Teknologi IMA

Agen Tunggal : Pneumatic Technology System (PTS) & Queue Management System (QMS)

Bergerak di bidang alat teknik, mekanikal, elektrikal, dan konstruksi.